SISTEM INFORMASI

Sistem Informasi merupakan layanan publik yang sangat penting bagi sebuah Instansi sebagai alat penyebarluasan hasil pengujian standar instrumen sumberdaya lahan pertanian. Oleh sebab itu, diperlukan membangun sistem informasi guna menginformasikan semua produk BSIP SDLP agar tersampaikan kepada seluruh stakeholders.

 

 

Indonesian Soils dan Agroclimate Information System merupakan sistem informasi sumberdaya lahan berbasis spasial yang menyajikan berbagai informasi produk-poduk BSIP SDLP seperti Peta tanah, Peta tematik, Peta Rekomendasi kebijakan, dll. Informasi-informasi tersebut dapat digunakan oleh para pengguna sebagai pendukung dalam pengambilan kebijakan.

Sistem Informasi ini dapat diakses di link: INDONESIAN SOILS INFORMATION SYSTEM

 

 
 

Sistem Informasi Standing Crop merupakan sistem informasi yang menyajikan data terkait standing crop (fase tumbuh), estimasi provitas, estimasi luas panen, dan estimasi luas tanam untuk tanaman padi di Indonesia.

Sistem Informasi ini dapat diakses di link: SISCROP 2.0